Kupang, LIPUTANNTT.com,Selamat atas terpilihnya Superior General SVD P. Dr. PAULUS BUDI KLEDEN SVD sebagai USKUP AGUNG ENDE.
Paulus Budi sedang menjabat sebagai PIMPINAN UMUM SVD yang berkedudukan di Roma. Paulus Budi telah menjabat sebagai SUPERIOR GENERAL SVD satu periode (6 tahun).
Karena sudah terpilih sebagai Uskup, maka tentu di akhir jabatannya sebagai Superior SVD nanti bulan Juli 2024, ia akan kembali ke Indonesia dan mengemban tugas baru sebagai Uskup Agung Ende.
Selamat dan Proficiat untuk P. Dr. PAULUS BUDI KLEDEN, SVD. Semoga Kolegialitas Para Uskup Indonesia diperkaya dengan adanya seorang “teolog” hebat yang terpilih sebagai uskup.(*)